Demi Anang, Ashanty Rela Masuk Penjara  

Reporter

Rabu, 12 Februari 2014 23:49 WIB

Anang Hermansyah dan Ashanty usai menjenguk putra bungsu Ahmad Dhani, AQJ atau Dul yang dirawat di RS Pondok Indah, Jakarta, (8/9). TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jember -- Penyanyi Ashanty akhirnya masuk ke Lembaga Pemasyarakatan Kelas II-A Jember. Hal itu dilakukannya demi kampanye suaminya, Anang Hermansyah, sebagai calon legislator dari PAN berjalan lancar.(baca: Anang Hermansyah: Jangan Pilih Saya kalau Tak Mau)


Meski begitu, saat memasuki kompleks penjara, Rabu, 12 Februari 2014, siang, Ashanty terlihat grogi melihat ratusan tahanan dan narapidana serta pembesuk yang menyambut kedatangan mereka. Istri Anang Hermansyah itu pun segera menggamit erat tangan suaminya saat memasuki lorong penjara hingga sampai di aula penjara.

Berpakaian kasual-sporty warna putih, Ashanty kian terlihat grogi ketika diminta oleh Anang menyapa para penghuni bui. Semula, Ashanty tampak bertahan di tempat duduknya selama sekitar 3 menit. "Ayolah, say hello. Tidak apa-apa," ujar Anang, yang lebih dulu memberi sambutan.

Akhirnya Ashanty pun beranjak dari kursinya, dan berdiri di samping suaminya. "Selamat pagi, semuanya. Senang sekali bisa bertemu Anda semua," katanya.(baca: Galang Massa, Anang Nyanyi Dangdut di Jember)

Keduanya lalu menyanyikan lagu Bang Toyib yang dipopulerkan grup musik Wali. Dengan irama dangdut, keduanya tampak menikmati suasana bergoyang bersama ratusan penghuni bui yang dikumpulkan di aula lapas. "Saya memang nervous tadi. Maklum, baru pertama kali masuk penjara," ujar Ashanty, setelah keluar dari kompleks lapas.




MAHBUB DJUNAIDY

Berita terkait

Soal Caleg Terpilih Harus Mundur bila Maju Pilkada 2024, Pernyataan Ketua KPU RI Berubah

13 jam lalu

Soal Caleg Terpilih Harus Mundur bila Maju Pilkada 2024, Pernyataan Ketua KPU RI Berubah

Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari terpilih di Pemilu 2024 harus mengundurkan diri apabila mencalonkan diri dalam Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Bawaslu Ungkap Alasan Caleg Terpilih Harus Mundur Jika Maju pada Pilkada 2024

17 jam lalu

Bawaslu Ungkap Alasan Caleg Terpilih Harus Mundur Jika Maju pada Pilkada 2024

Bawaslu menyatakan PKPU tentang pencalonan diperlukan untuk menghindari sengketa pada proses Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Kata Ketua KPU Soal Caleg Terpilih yang Mencalonkan Diri pada Pilkada 2024

1 hari lalu

Kata Ketua KPU Soal Caleg Terpilih yang Mencalonkan Diri pada Pilkada 2024

Menurut Hasyim Asy'ari, yang mengundurkan diri untuk maju di Pilkada 2024 adalah anggota legislatif yang sedang menjabat.

Baca Selengkapnya

Ketua KPU RI Disebut Ajarkan Parpol Mengakali Putusan MK Nomor 12

5 hari lalu

Ketua KPU RI Disebut Ajarkan Parpol Mengakali Putusan MK Nomor 12

Pernyataan Ketua KPU RI dinilai sebagai desain baru untuk mengamankan kedudukan caleg terpilih dalam pemilu yang menjadi peserta Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Penjelasan KPU soal Caleg Terpilih Pemilu 2024 Tak Wajib Mundur Jika Maju Pilkada

5 hari lalu

Penjelasan KPU soal Caleg Terpilih Pemilu 2024 Tak Wajib Mundur Jika Maju Pilkada

Ketua KPU Hasyim Asy'ari menjelaskan mengenai caleg terpilih Pemilu 2024 yang ingin ikut Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Caleg Ini Minta Maaf Hadir Daring di Sidang MK Gara-gara Erupsi Gunung Ruang

12 hari lalu

Caleg Ini Minta Maaf Hadir Daring di Sidang MK Gara-gara Erupsi Gunung Ruang

Pemohon sengketa pileg hadir secara daring dalam sidang MK karena bandara di wilayahnya tutup imbas erupsi Gunung Ruang.

Baca Selengkapnya

Sengketa Pemilu Legislatif dari Gugatan PPP hingga Caleg

15 hari lalu

Sengketa Pemilu Legislatif dari Gugatan PPP hingga Caleg

Mahkamah Konstitusi mulai menyidangkan 297 sengketa pemilu legislatif diiantaranya gugatan PPP dan caleg.

Baca Selengkapnya

Demokrat Minta Kapolri dan Jaksa Agung Hentikan Kasus Dugaan Politik Uang Kadernya

26 hari lalu

Demokrat Minta Kapolri dan Jaksa Agung Hentikan Kasus Dugaan Politik Uang Kadernya

Salah satu caleg Demokrat dilaporkan atas dugaan politik uang.

Baca Selengkapnya

Atta Halilintar dan Keluarga Terjebak Banjir di Dubai, Ungkap akan Segera Pulang

27 hari lalu

Atta Halilintar dan Keluarga Terjebak Banjir di Dubai, Ungkap akan Segera Pulang

Atta Halilintar dan keluarganya ikut merasakan banjir di Dubai. Salah satu mal yang mereka datangi juga sampai tergenang air.

Baca Selengkapnya

Momen Keluarga Anang Hermansyah dan Atta Halilintar Rayakan Idul Fitri di Madinah

33 hari lalu

Momen Keluarga Anang Hermansyah dan Atta Halilintar Rayakan Idul Fitri di Madinah

Keluarga Anang Hermansyah, Atta Halilintar, dan Gen Halilintar merayakan Idul Fitri bersama di Madinah.

Baca Selengkapnya