Prabowo-Hatta Keliru Cantumkan Gelar Akademik JK  

Reporter

Jumat, 8 Agustus 2014 12:07 WIB

Cawapres Jusuf Kalla menggandeng istri saat akan mencoblos di tempat pemungutan suara, Dharmawangsa, Jakarta, 9 Juli 2014. TEMPO/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Entah sengaja atau tidak, tim advokasi pemohon sengketa hasil pemilihan presiden, Prabowo Subianto-Hatta Rajasa, mencantumkan gelar akademik wakil presiden terpilih Jusuf Kalla sebagai "Ir" dari yang seharusnya "Drs" di berkas gugatan.

Ketua Mahkamah Konstitusi Hamdan Zoelva mencermati kekeliruan penggunaan gelar akademik Jusuf Kalla. Dalam sidang pertama pada Rabu, 6 Agustus lalu, Hamdan telah mengkoreksi sejumlah kesalahan dalam berkas gugatan Prabowo-Hatta.

Berkas gugatan diminta diperbaiki untuk dibacakan pada sidang kedua hari ini, Jumat, 8 Agustus 2014. "Saya masih menemukan kesalahan ejaan. Seharusnya Drs. Jusuf Kalla, bukan Ir. Jusuf Kalla," kata Hamdan dalam sidang.

Hamdan menyampaikan koreksi itu saat anggota tim advokasi Prabowo-Hatta, Maqdir Ismail, membacakan tuntutan pemohon berdasarkan berkas gugatan yang telah diperbaiki.

Tim advokasi Prabowo-Hatta telah mengumpulkan perbaikan berkas kepada MK pada Kamis, 7 Agustus 2014. Saat sidang perdana sengketa hasil pemilihan presiden, hakim-hakim MK mengkritik banyaknya kekurangan dalam berkas gugatan, seperti tidak adanya sinkronisasi antara petitum dan posita, penggunaan kalimat yang tidak jelas, serta penggunaan ejaan dalam berkas gugatan.

Agenda sidang hari ini adalah mendengarkan jawaban dari pihak termohon (Komisi Pemilihan Umum), pihak terkait, Badan Pengawas Pemilu, dan pembuktian oleh tim Prabowo-Hatta.

GANGSAR PARIKESIT


Baca juga:
Lewat Twitter, Presiden Azerbaijan Umumkan Perang
Roadshow 4 Bulan, BEI Jaring 4.800 Investor
BNI Bagi-bagi Tiket Gratis ke London
KRL Terganggu, Diduga Penumpang Tarik Rem Darurat







Advertising
Advertising

Berita terkait

Karen Agustiawan Didakwa Korupsi Pengadaan LNG, Jusuf Kalla Ungkap Faktor yang Bikin Pertamina Merugi

32 menit lalu

Karen Agustiawan Didakwa Korupsi Pengadaan LNG, Jusuf Kalla Ungkap Faktor yang Bikin Pertamina Merugi

Jusuf Kalla mengatakan bila direktur perusahaan harus dihukum karena merugi, maka seluruh BUMN Karya harus dihukum.

Baca Selengkapnya

MK Batasi 6 Saksi dan Ahli di Sidang Sengketa Pileg, Apa Alasannya?

2 jam lalu

MK Batasi 6 Saksi dan Ahli di Sidang Sengketa Pileg, Apa Alasannya?

MK hanya membolehkan para pihak menghadirkan lima orang saksi dan satu ahli dalam sidang sengketa pileg.

Baca Selengkapnya

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

2 jam lalu

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla mengatakan Karen Agustiawan sebagai Dirut Pertamina menjalankan perintah presiden.

Baca Selengkapnya

Respons Hakim Mahkamah Konstitusi soal Revisi UU MK

4 jam lalu

Respons Hakim Mahkamah Konstitusi soal Revisi UU MK

Mahkamah Konstitusi menanggapi perubahan keempat revisi UU MK yang baru saja disepakati pemerintah dan DPR.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Hadir di PN Tipikor, Bersaksi untuk Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

5 jam lalu

Jusuf Kalla Hadir di PN Tipikor, Bersaksi untuk Eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla alias JK hadir sebagai saksi dalam sidang kasus dugaan korupsi di Pertamina

Baca Selengkapnya

PSHK Ungkap 5 Masalah Prosedural Revisi UU MK, Salah Satunya Dibahas Secara Senyap

5 jam lalu

PSHK Ungkap 5 Masalah Prosedural Revisi UU MK, Salah Satunya Dibahas Secara Senyap

Perencanaan perubahan keempat UU MK tidak terdaftar dalam daftar panjang Program Legislasi Nasional alias Prolegnas 2020-2024.

Baca Selengkapnya

82 Tahun Jusuf Kalla, Salah Satu Ikon Pengusaha Menjadi Politisi

8 jam lalu

82 Tahun Jusuf Kalla, Salah Satu Ikon Pengusaha Menjadi Politisi

Jusuf Kalla dikenal sebagai pengusaha keturunan Bugis yang memiliki bendera usaha Kalla Group, sebelum menjadi politisi, dua kali sebagai wapres.

Baca Selengkapnya

JK Jadi Saksi Meringankan Karen Agustiawan di Sidang Korupsi LNG Pertamina Hari Ini

9 jam lalu

JK Jadi Saksi Meringankan Karen Agustiawan di Sidang Korupsi LNG Pertamina Hari Ini

Jusuf Kalla alias JK akan bersaksi dalam sidang dugaan korupsi pengadaan gas alam cair (LNG) dengan terdakwa eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan

Baca Selengkapnya

Revisi UU MK Disebut untuk Bersihkan 3 Hakim yang Beri Dissenting Opinion di Sengketa Pilpres 2024

10 jam lalu

Revisi UU MK Disebut untuk Bersihkan 3 Hakim yang Beri Dissenting Opinion di Sengketa Pilpres 2024

Salah satu substansi perubahan keempat UU MK yang disoroti oleh PSHK adalah Pasal 87. Mengatur perlunya persetujuan lembaga pengusul hakim konstitusi.

Baca Selengkapnya

82 Tahun Jusuf Kalla, Melihat Kembali Jejak Politik JK Wakil Presiden di 2 Pemerintahan

19 jam lalu

82 Tahun Jusuf Kalla, Melihat Kembali Jejak Politik JK Wakil Presiden di 2 Pemerintahan

Rabu, 15 Mei 2024, Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Republik Indonesia Jusuf Kalla genap berusia 82 tahun. Ini perjalanan politik JK.

Baca Selengkapnya