Jokowi Unggul di TPS Cendana  

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Rabu, 9 Juli 2014 15:00 WIB

Calon wakil presiden dari PDI Perjuangan Joko Widodo dan istrinya mengunjungi salah satu markas relawan Jokowi di Gang Potlot, Jakarta, Rabu 9 Juli 2014. (TEMPO/Anindya Legya Putri)

TEMPO.CO, Jakarta - Pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Joko Widodo-Jusuf Kalla unggul di TPS 01 Menteng. TPS yang berada di Jalan Tanjung, Jakarta Pusat, ini berdekatan dengan Jalan Cendana dan menjadi tempat mencoblos hampir seluruh keluarga mantan Presiden Soeharto. (Baca: Prabowo Emoh Mikirin Menang atau Kalah)

Pemungutan suara ditutup tepat pada pukul 13.00 WIB. Beberapa pemilih sempat datang setelah TPS ditutup dan tidak diberi kesempatan memberikan suara. Namun mereka dapat menerima keputusan panitia pemungutan suara tanpa protes. (Baca: Jokowi-JK Presiden Terpilih versi Lingkaran Survei)

Setelah istirahat untuk ibadah salat zuhur, penghitungan suara pun dilakukan mulai pukul 13.40 WIB. Perolehan suara sempat saling mengejar antara kedua kandidat namun akhirnya Jokowi keluar sebagai pemenang dengan selisih suara sebesar 103 suara. (Baca: Jokowi Curi 13,8 Persen Suara di TPS SBY)

Jokowi mendapat 317 suara sementara Prabowo memperoleh 214 suara. Jumlah pemilih di TPS ini seharusnya 690 orang ditambah 48 pemilih tambahan dan 13 pemilih khusus. Namun, yang datang untuk memberikan suara hanya 535 orang dengan jumlah suara tidak sah sebanyak 4 suara. (Baca: Megawati Menangis Jokowi-JK Menang Pemilu Presiden)

Keluarga almarhum Presiden Soeharto yang dikenal dengan sebutan keluarga Cendana yang datang untuk mencoblos di TPS 01 Menteng ini adalah Siti Hardiyanti Rukmana, Sigit Harjojudanto, Siti Hediati Hariyadi, Hutomo Mandala Putra, Halimah Augustina, dan Gendis Wicaksono.

MOYANG KASIH DEWIMERDEKA

Topik terhangat:
Jokowi-Kalla | Prabowo-Hatta | Piala Dunia 2014 | Tragedi JIS

Berita terpopuler lainnya:
Jokowi: Selamat untuk Rakyat Indonesia
Sambil Salam Dua Jari, Tiga Fraksi DPR Walk Out
Ashanty: Pilpres Bikin Gap di Antara Artis

Berita terkait

Suasana Jokowi, Budi Arie, hingga Bahlil Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan

4 jam lalu

Suasana Jokowi, Budi Arie, hingga Bahlil Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan

Jokowi tampak antusias melihat tayangan besar yang menempel di dinding ruang utama Istana Negara.

Baca Selengkapnya

Para Menteri Jokowi Ikut Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan di Istana

6 jam lalu

Para Menteri Jokowi Ikut Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan di Istana

Presiden Jokowi mengundang relawan dan Menteri untuk hadir ke Istana menyaksikan dan nonton bareng semifinal AFC U-23 Indonesia lawan Uzbekistan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Bertemu CEO Microsoft Besok, Bahas Potensi Investasi Rp 14 Triliun

6 jam lalu

Jokowi Bertemu CEO Microsoft Besok, Bahas Potensi Investasi Rp 14 Triliun

Investasi Microsoft tersebut bakal tersebar dalam beragam bentuk termasuk salah satunya untuk pengembangan talenta digital.

Baca Selengkapnya

Perludem Prediksi Jokowi Bakal Cawe-cawe di Pilkada 2024

7 jam lalu

Perludem Prediksi Jokowi Bakal Cawe-cawe di Pilkada 2024

Perludem menilai politisasi bansos dan mobilisasi aparat akan tetap terjadi di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kumpulkan Relawan di Istana, Nobar Timnas U-23 Indonesia lawan Uzbekistan

7 jam lalu

Jokowi Kumpulkan Relawan di Istana, Nobar Timnas U-23 Indonesia lawan Uzbekistan

Presiden Jokowi nonton laga Tim Nasional atau Timnas U23 Indonesia melawan Uzbekistan dalam semifinal piala Asia.

Baca Selengkapnya

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

8 jam lalu

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

Heru Budi Hartono meyakini pengesahan UU DKJ adalah yang terbaik untuk Jakarta.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bertemu Calon PM Singapura, Diperkenalkan oleh Jokowi

8 jam lalu

Prabowo Bertemu Calon PM Singapura, Diperkenalkan oleh Jokowi

Jokowi mempertemukan Prabowo dengan calon PM Singapura yang akan dilantik Lawrence Wong.

Baca Selengkapnya

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

9 jam lalu

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

PN Jakarta Selatan menolak gugatan advokat David Tobing yang meminta hakim menghukum Rocky Gerung untuk tidak berbicara di berbagai forum.

Baca Selengkapnya

Safari Politik Prabowo Usai KPU Menetapkan sebagai Presiden Terpilih

9 jam lalu

Safari Politik Prabowo Usai KPU Menetapkan sebagai Presiden Terpilih

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto melakukan safari politik setelah ditetapkan KPU sebagai presiden terpilih Pilpres 2024. Ke mana saja?

Baca Selengkapnya

Jokowi Percaya Prabowo akan Perkuat Kerja Sama Indonesia-Singapura

9 jam lalu

Jokowi Percaya Prabowo akan Perkuat Kerja Sama Indonesia-Singapura

Presiden Jokowi menyoroti pergantian posisi Perdana Menteri Singapura, dari Lee Hsien Loong ke Lawrence Wong.

Baca Selengkapnya