Motif Baju Kotak-kotak Jokowi Berganti

Reporter

Editor

Harun Mahbub

Kamis, 17 April 2014 03:59 WIB

Calon Gubernur Jakarta, Joko Widodo menunjukkan kemeja kotak-kotak yang sering ia gunakan di Solo, Jateng, Jumat (13/4). Kemeja kotak-kotak tersebut akan dijadikan kemeja khas ia bersama pasangannya Ahok selama proses kampanye Pilgub Jakarta. ANTARA/Akbar Nugroho pd.

TEMPO.CO , Solo - Usaha konveksi Arjuna Tailor Solo saat ini tengah mengerjakan produksi kemeja motif kotak-kotak. Permintaan kemeja itu mulai membanjir menjelang pemilihan presiden. Perusahaan skala kecil itu mengaku mendapat pesanan khusus dari tim pemenangan capres PDI Perjuangan Joko Widodo atau Jokowi. "Mereka membawa sehelai kain sebagai sampelnya," kata pemilik Arjuna Tailor, Suparto.

Sekilas, kain itu memiliki motif yang sama dengan kemeja kotak-kotak yang digunakan oleh Jokowi saat pemilihan Gubernur DKI Jakarta. Namun saat diamati dengan lebih seksama, ada sedikit perbedaan warna yang digunakan. (Baca: Jokowi Capres, Order Baju Kotak-kotak Melonjak)

Baju Jokowi lama memiliki motif kotak-kotak berwarna dasar abu-abu. Pola kotak berasal dari garis berwarna merah, putih dan biru. "Sedangkan di kain yang baru, warna birunya hilang," katanya. Garis berwarna merah di kain itu juga tidak terlalu mencolok.

Untuk model serta gaya kemeja, Suparto tidak mengubahnya. "Masih sama dengan yang lama, bersaku dua dan berlengan panjang," katanya. Saat digunakan, lengan baju dilipat hingga sebatas siku. (Baca: Mencari Pendamping Jokowi, Ini Saran Fengsui)

Dua tahun lalu, Arjuna Tailor juga menjadi perusahaan konveksi yang dipercaya oleh Jokowi untuk memproduksi kemeja motif kotak-kotak. Jokowi, yang saat itu masih menjabat sebagai Wali Kota Surakarta, sempat terlihat meninjau langsung proses produksi di perusahaan skala kecil itu. (Baca: Capres Jokowi: Pencalonan Saya Takkan Berubah)

AHMAD RAFIQ

Berita Lain
Dirut Pelindo Akui Menunjuk Langsung Proyek Crane

Jokowi Muncul Lagi di Soal UN Bahasa Inggris untuk SMA

Pesawat Kepresidenan Jajal Terbang, Ini Rutenya

Berita terkait

Jokowi Kunker ke Banyuwangi, Bakal Serahkan Sertifikat Tanah Elektronik

17 menit lalu

Jokowi Kunker ke Banyuwangi, Bakal Serahkan Sertifikat Tanah Elektronik

Presiden Jokowi bertolak ke Banyuwangi, Jawa Timur, untuk kunjungan kerja.

Baca Selengkapnya

CEO Microsoft Temui Jokowi, Menkominfo: Komitmen Investasinya Rp 28 T

52 menit lalu

CEO Microsoft Temui Jokowi, Menkominfo: Komitmen Investasinya Rp 28 T

Menteri komunikasi dan informatika (Kominfo) Budi Arie Setiadi mengungkap jumlah investasi Microsoft di Indonesia sebesar $1,7 miliar.

Baca Selengkapnya

Ini Pertimbangan Hakim Tolak Gugatan terhadap Rocky Gerung

1 jam lalu

Ini Pertimbangan Hakim Tolak Gugatan terhadap Rocky Gerung

Hakim menilai pernyataan Rocky Gerung sebagai kritik terhadap kebijakan publik, bukan serangan personal terhadap individu.

Baca Selengkapnya

Antusiasme Warga Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

2 jam lalu

Antusiasme Warga Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Jokowi dan beberapa menteri nonton bareng laga Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024. Nobar pun dilakukan di banyak tempat semalam.

Baca Selengkapnya

Budi Arie Projo Klaim Tak Ada Cawe-cawe Jokowi di Pilkada 2024

3 jam lalu

Budi Arie Projo Klaim Tak Ada Cawe-cawe Jokowi di Pilkada 2024

Ketum Projo Budi Arie juga mengatakan belum ada arahan khusus dari Jokowi mengenai pilkada.

Baca Selengkapnya

Ketum Projo Budi Arie Pastikan Jokowi Bukan Lagi Kader PDIP

3 jam lalu

Ketum Projo Budi Arie Pastikan Jokowi Bukan Lagi Kader PDIP

Ketika ditanya peluang Jokowi masuk partai lain, Budi Arie meminta publik menunggu. Dia juga bicara soal peluang Jokowi masuk Golkar.

Baca Selengkapnya

Saat Bos Apple dan Bos Microsoft Bergiliran Temui Presiden Jokowi

3 jam lalu

Saat Bos Apple dan Bos Microsoft Bergiliran Temui Presiden Jokowi

Presiden Jokowi menerima lawatan Bos Microsoft Satya Nadella. Sebelumnya, Bos Apple Tim Cook juga telah menemui Jokowi. Apa yang dibahas?

Baca Selengkapnya

Jokowi dan Bos Microsoft Bahas Investasi Besar di Bidang Kecerdasan Buatan

4 jam lalu

Jokowi dan Bos Microsoft Bahas Investasi Besar di Bidang Kecerdasan Buatan

Budi Arie yang mendampingi Jokowi saat bertemu Nadella mengatakan Microsoft akan berinvestasi secara signifikan dalam empat tahun ke depan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Terima Kunjungan Bos Microsoft Satya Nadella di Istana

6 jam lalu

Jokowi Terima Kunjungan Bos Microsoft Satya Nadella di Istana

Presiden Jokowi menerima lawatan Chief Executive Officer Microsoft untuk membahas investasi perusahaan raksasa teknologi asal Amerika Serikat di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Satgas-Satgas Bentukan Jokowi, Terbaru Satgas Percepatan Swasembada Gula dan Bioetanol

7 jam lalu

Satgas-Satgas Bentukan Jokowi, Terbaru Satgas Percepatan Swasembada Gula dan Bioetanol

Presiden Joko Widodo atau Jokowi kerap membentuk Satuan Tugas alias Satgas. terakhir tunjuk Bahlil pimpin Satgas Gula dan Bioetanol.

Baca Selengkapnya