Ke Ngawi, Jokowi Mendadak Turun ke Sawah  

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Senin, 31 Maret 2014 15:50 WIB

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo. ANTARA/Dhoni Setiawan

TEMPO.CO, Ngawi - Calon presiden dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Joko Widodo, tiba-tiba turun dari mobil dan berjalan menuju pematang sawah seusai mengunjungi rumah pejuang, Dr. Radjiman Wedyodiningrat, di Ngawi, Jawa Timur.

Kejadian bermula saat iring-iringan mobil Jokowi yang terdiri atas sepuluh mobil keluar dari kompleks rumah Radjiman dan hendak menuju Jalan Raya Ngawi untuk terus melanjutkan perjalanan ke Ponorogo. (Baca: Jokowi: Sorry, Enggak Ada Nego Jatah Menteri)

Iring-iringan mobil belum ada melaju satu kilometer di antara hamparan sawah yang berada di sisi kiri dan kanan jalan. Tiba-tiba, mobil Innova yang ditumpangi Jokowi berhenti. Gubernur DKI Jakarta ini langsung turun dari mobil dan berjalan kaki. Jokowu menuju sawah dan sekitar sepuluh petani yang memang tengah menggarap sawah. Jokowi berjalan, menghampiri para petani. (Baca: Jokowi: PDIP Harus Menang Total di Pileg)

"Saya tiap hari ke sawah sampai usia 16 tahun. Dulu di ndeso, di Solo," katanya di Ngawi, Senin, 31 Maret 2014. Jokowi kemudian berbincang dengan para petani mengenai masa tanam padi, waktu panen, harga bibit, dan sistem irigasi di sawah yang terletak di Ngawi tersebut. Setelah berbincang selama kurang lebih 15 menit, Jokowi pun meninggalkan sawah dan para petani, kemudian melanjutkan perjalanan. Ia direncanakan menuju Ponorogo dan Pacitan, kemudian menuju Solo.

Jokowi memulai hari dengan makan pecel bersama warga dan Bupati Ngawi, Budi Sulistyono, di Jalan Raya Ngawi. Ia kemudian berkunjung ke rumah pejuang, Dr. Radjiman Wedyodiningrat. Di sana, Jokowi dikerubuti warga dan sempat membacakan surat perintah perjuangan. (Baca juga: Jokowi Beberkan Siapa Guru Politiknya)

ANANDA TERESIA

Topik terhangat:
MH370 | Kampanye 2014 | Jokowi | Prabowo | Dokter TNI AU


Berita terpopuler lainnya:
Dokter TNI AU yang Dianiaya Diajak Tutup Kasus?
Kecewa Jokowi, Pro-Mega Boikot Kampanye PDIP
KPK Soroti Fasilitas Pesawat Dipakai Kampanye SBY

Berita terkait

Suasana Jokowi, Budi Arie, hingga Bahlil Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan

31 menit lalu

Suasana Jokowi, Budi Arie, hingga Bahlil Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan

Jokowi tampak antusias melihat tayangan besar yang menempel di dinding ruang utama Istana Negara.

Baca Selengkapnya

Para Menteri Jokowi Ikut Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan di Istana

1 jam lalu

Para Menteri Jokowi Ikut Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan di Istana

Presiden Jokowi mengundang relawan dan Menteri untuk hadir ke Istana menyaksikan dan nonton bareng semifinal AFC U-23 Indonesia lawan Uzbekistan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Bertemu CEO Microsoft Besok, Bahas Potensi Investasi Rp 14 Triliun

2 jam lalu

Jokowi Bertemu CEO Microsoft Besok, Bahas Potensi Investasi Rp 14 Triliun

Investasi Microsoft tersebut bakal tersebar dalam beragam bentuk termasuk salah satunya untuk pengembangan talenta digital.

Baca Selengkapnya

Perludem Prediksi Jokowi Bakal Cawe-cawe di Pilkada 2024

2 jam lalu

Perludem Prediksi Jokowi Bakal Cawe-cawe di Pilkada 2024

Perludem menilai politisasi bansos dan mobilisasi aparat akan tetap terjadi di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kumpulkan Relawan di Istana, Nobar Timnas U-23 Indonesia lawan Uzbekistan

3 jam lalu

Jokowi Kumpulkan Relawan di Istana, Nobar Timnas U-23 Indonesia lawan Uzbekistan

Presiden Jokowi nonton laga Tim Nasional atau Timnas U23 Indonesia melawan Uzbekistan dalam semifinal piala Asia.

Baca Selengkapnya

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

4 jam lalu

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

Heru Budi Hartono meyakini pengesahan UU DKJ adalah yang terbaik untuk Jakarta.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bertemu Calon PM Singapura, Diperkenalkan oleh Jokowi

4 jam lalu

Prabowo Bertemu Calon PM Singapura, Diperkenalkan oleh Jokowi

Jokowi mempertemukan Prabowo dengan calon PM Singapura yang akan dilantik Lawrence Wong.

Baca Selengkapnya

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

5 jam lalu

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

PN Jakarta Selatan menolak gugatan advokat David Tobing yang meminta hakim menghukum Rocky Gerung untuk tidak berbicara di berbagai forum.

Baca Selengkapnya

Safari Politik Prabowo Usai KPU Menetapkan sebagai Presiden Terpilih

5 jam lalu

Safari Politik Prabowo Usai KPU Menetapkan sebagai Presiden Terpilih

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto melakukan safari politik setelah ditetapkan KPU sebagai presiden terpilih Pilpres 2024. Ke mana saja?

Baca Selengkapnya

Jokowi Percaya Prabowo akan Perkuat Kerja Sama Indonesia-Singapura

5 jam lalu

Jokowi Percaya Prabowo akan Perkuat Kerja Sama Indonesia-Singapura

Presiden Jokowi menyoroti pergantian posisi Perdana Menteri Singapura, dari Lee Hsien Loong ke Lawrence Wong.

Baca Selengkapnya