Jalur Kereta Double-double Track Dibuka, Dua Perlintasan Ditutup

Videografer

Ryan Maulana

Editor

Ryan Maulana

Kamis, 11 April 2019 16:00 WIB

Iklan
image-banner

PT Kereta Api Indonesia telah menyelesaikan proyek double-double track atau DDT lintas Jatinegara-Cakung. Jalur DDT sepanjang 9,5 kilometer ini akan mulai beroperasi pada 12 April 2019. Kepala Balai Teknik Perkeretaapian Wilayah Jakarta dan Banten Jumardi mengatakan jalur ini merupakan bagian dari pembangunan double-double track sepanjang 35 kilometer yang akan dibangun merentang mulai Manggarai hingga Cikarang. Menurut dia, proyek yang diiniasi pada 2002 lalu ini akan ditargetkan kelar pada 2021.

Videographer: Ryan Maulana
Editor: Ryan Maulana