Lagi, Selebaran Bermuatan Isu SARA Serang Jokowi  

Reporter

Rabu, 2 Juli 2014 16:27 WIB

Sampul tabloid obor rakyat. (oborrakyat)

TEMPO.CO, Banyuwangi - Relawan Joko Widodo-Jusuf Kalla di Banyuwangi, Jawa Timur, menemukan selebaran bermuatan isu suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA) di sejumlah masjid dan musala. "Ada sekitar 60 masjid dan musala yang mendapat kiriman selebaran," kata koordinator relawan Jokowi-Kalla di daerah pemilihan 1 Banyuwangi, Agus Setyawan, Rabu, 2 Juli 2014.

Selebaran tersebut berisi penjelasan tentang alasan para kiai mendukung Prabowo-Hatta. Agus mengatakan tidak mengetahui orang yang mengirim selebaran itu ke masjid-masjid. "Kami menerima laporan dari takmir-takmir masjid yang mendapatkan selebaran SARA ini," katanya.(Baca: Ini Isi Tabloid Mirip Obor Rakyat di Samarinda)

Puluhan relawan Jokowi-Kalla telah melaporkan beredarnya selebaran tersebut ke Panitia Pengawas Kabupaten Banyuwangi. Mereka juga melaporkan ratusan surat Prabowo yang dikirimkan ke sekolah-sekolah.(Baca: Kampanye Gelap Lagi, Majalah 'CSIS' Serang Jokowi )

Ketua Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten Banyuwangi Rory Desrino Purnama mengatakan pihaknya akan mempelajari laporan itu untuk mengambil kesimpulan apakah terdapat pelanggaran kampanye atau tidak. "Kami akan gelar rapat pleno untuk menentukan adanya pelanggaran atau tidak," kata Rory.

IKA NINGTYAS



Terpopuler:
Deddy Dores: Ahmad Dhani Harus Izin Ubah Lagu Queen
Newmont Resmi Gugat Pemerintah ke Arbitrase
Trik SBY Agar Tak Kena Tilang Polisi
Pacu Iklan, Twitter Akuisisi TapCommerce
Diminta Pilih Nomor Satu, Maher Zain Pilih Senyuman











Advertising
Advertising











Berita terkait

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

2 jam lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

5 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis, 9 Mei mendatang.

Baca Selengkapnya

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

15 jam lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

15 jam lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

17 jam lalu

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

Salah satu poin penting dalam UU Desa tersebut adalah soal masa jabatan kepala desa selama 8 tahun dan dapat dipilih lagi untuk periode kedua,

Baca Selengkapnya

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

21 jam lalu

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

Beleid itu menyatakan uang pensiun sebagai salah satu hak kepala desa. Namun, besaran tunjangan tersebut tidak ditentukan dalam UU Desa.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

22 jam lalu

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

Panel Barus, mengatakan setelah Ganjar-Mahfud meraih suara paling rendah, PDIP cenderung menyalahkan Jokowi atas hal tersebut.

Baca Selengkapnya

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

1 hari lalu

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

Jokowi mengatakan dia dan pihak lain boleh ikut berpendapat jika dimintai saran soal susunan kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

1 hari lalu

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

Menkomarinves Luhut Pandjaoitan buka kemungkinan kewarganegaraan ganda untuk diaspora. Apa saja alasan dan syaratnya?

Baca Selengkapnya

Ketahui 3 Aturan Baru Tentang Kepala Desa Dalam UU Desa

1 hari lalu

Ketahui 3 Aturan Baru Tentang Kepala Desa Dalam UU Desa

Pemerintah akhirnya mengesahkan UU Desa terbaru yang telah diteken Jokowi dan diwacanakan perubahannya sejak Mei 2022. Apa saja aturan barunya?

Baca Selengkapnya