Bahas Kesiapan Menjelang Pemilu, DPR Bertemu Jokowi

Reporter

Senin, 17 Februari 2014 15:12 WIB

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo duduk di meja untuk menikmati sarapan setelah mengayuh sepedanya menuju kantornya di Balaikota Jakarta (7/2). TEMPO/Eko Siswono Toyudho

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo menerima kunjungan kerja anggota Komisi Pemerintahan DPR RI, Senin, 17 Februari 2014. Para anggota Dewan berkunjung untuk mengecek kesiapan DKI dalam menghadapi Pemilihan Umum 2014.

Rombongan Komisi Pemerintahan dipimpin langsung oleh Ketua Komisi Agun Gunanjar Sudarsa. Pertemuan yang dilaksanakan di Balai Agung dihadiri oleh Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dan Wakil Gubernur Basuki Tjahaja Purnama serta jajaran Komisi Pemilihan Umum Provinsi, Badan Pengawas Pemilu Provinsi, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil, dan Satuan Polisi Pamong Praja DKI Jakarta.

Dalam pertemuan tersebut, Komisi Pemerintahan meminta penjelasan mengenai daftar pemilih yang bermasalah, kesiapan personel penyelenggara pemilu, serta logistik. "Kami mohon penjelasan mengenai daftar pemilih, kesiapan personel, serta logistik," kata Agun di Balai Agung, Senin, 17 Februari 2014.

Jokowi mengungkapkan di DKI Jakarta masih ada sekitar 13.182 pemilih yang bermasalah. Menurut Jokowi, 12.311 pemilih di antaranya adalah penghuni lembaga pemasyarakatan. "Pemilih bermasalah ada 13.182 orang," katanya. Adapun KPU Provinsi DKI Jakarta mengatakan telah melakukan verifikasi daftar pemilih tetap hingga enam kali.

NINIS CHAIRUNNISA

Berita Lainnya:
Beredar Foto Sakaw Diduga Roger Danuarta
Wali Kota Risma Didesak Mundur karena Tolak Tol?
Titis, Perencana Keuangan Hilang di Kelapa Gading
Tiba di Madiun, SBY Disambut Ibas
KPK Akan Panggil Ulang Catherine Wilson

Berita terkait

Jokowi Ungkap 2 Faktor Ekonomi yang Bikin Semua Negara Ketakutan

43 menit lalu

Jokowi Ungkap 2 Faktor Ekonomi yang Bikin Semua Negara Ketakutan

Presiden Jokowi meminta Indonesia menyiapkan fondasi yang kuat untuk pembangunan masa depan.

Baca Selengkapnya

Ditunggu Setengah Jam untuk Wawancara Cegat, Jokowi: Besok Aja

1 jam lalu

Ditunggu Setengah Jam untuk Wawancara Cegat, Jokowi: Besok Aja

Presiden Jokowi nge-prank jurnalis yang sudah menuggu sekitar setengah jam untuk sesi wawancara cegat atau doorstop.

Baca Selengkapnya

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

1 jam lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

2 jam lalu

Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

PLN mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) di tanah air

Baca Selengkapnya

Jokowi Luncurkan 6 Program Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

3 jam lalu

Jokowi Luncurkan 6 Program Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

Presiden Jokowi menyoroti pentingnya infrastruktur kesehatan negara dalam jangka panjang.

Baca Selengkapnya

Jokowi Disebut Ajukan Budi Gunawan Masuk Kabinet Prabowo

4 jam lalu

Jokowi Disebut Ajukan Budi Gunawan Masuk Kabinet Prabowo

Pengajuan nama Budi Gunawan oleh Jokowi, kata narasumber yang sama, bertujuan untuk meluluhkan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Sukarnoputri.

Baca Selengkapnya

Luhut Minta Prabowo Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke Pemerintahan, Siapa yang Dimaksud?

5 jam lalu

Luhut Minta Prabowo Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke Pemerintahan, Siapa yang Dimaksud?

Luhut menyebut istilah toxic saat berpesan kepada Prabowo Subianto tentang pemerintahan mendatang. Siapa yang dimaksud Luhut?

Baca Selengkapnya

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

20 jam lalu

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meminta petani manfaatkan alokasi pupuk subsidi.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

23 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

1 hari lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya