Selama Sidang, Polisi Kawal Hakim Konstitusi  

Reporter

Selasa, 5 Agustus 2014 16:12 WIB

Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigadir Jenderal (Pol) Boy Rafli Amar. ANTARA/Wahyu Putro A

TEMPO.CO, Jakarta - Markas Besar Polri memberikan pengamanan kepada para hakim Mahkamah Konstitusi menjelang sidang pemilihan presiden besok, Rabu, 6 Agustus 2014. Selain menjaga hakim, kepolisian juga memberikan penjagaan berlapis di kantor Mahkamah Konstitusi.

"Pengamanan hakim sudah dilakukan sebelum sidang dan hingga masa persidangan," kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri Brigadir Jenderal Boy Rafli Amar di Mabes Polri, Selasa, 5 Agustus 2014.

Boy mengatakan sistem pengamanan akan dilakukan dengan sistem penyekatan akses menuju kantor Mahkamah Konstitusi. Menurut dia, personel kepolisian akan disebar di beberapa titik strategis menuju Mahkamah. "Sebanyak 22 ribu polisi akan dilibatkan," katanya. (Baca: MK Jamin Bukti Gugatan Prabowo Aman)

Mahkamah Konstitusi akan menggelar sidang sengketa pilpres mulai 6 hingga 21 Agustus 2014. Sidang perdana akan dimulai besok. Pasangan calon presiden Prabowo Subianto-Hatta Rajasa dipastikan akan hadir di Mahkamah Konstitusi. "Beliau berdua akan hadir," ujar kuasa hukum Prabowo-Hatta, Habiburrahman, melalui BlackBerry Messenger. (Baca: Sidang Gugatan Pilpres Dihadiri Semua Anggota KPU)

Boy mengklaim polisi siap mengantisipasi massa pendukung capres yang diprediksi akan memenuhi Mahkamah Konstitusi. "Polisi akan mulai siaga dari pagi untuk menjaga Mahkamah Konstitusi," katanya.

AMOS SIMANUNGKALIT

Terpopuler
Tim Prabowo Minta Pemilihan Ulang di 33 Provinsi
12 Pria Disunat Paksa atas Permintaan Istri Mereka
Dirjen Pemasyarakatan Benarkan Foto Baiat Ba'asyir di LP
Progres 98 Bikin Rusuh di KPK
Foto dengan Bendera ISIS, Baasyir Akan Dihukum







Berita terkait

Isi Kuliah Umum di Binus, Ketua MK Beberkan Soal Pengujian Undang-undang hingga Peran Mahkamah

2 jam lalu

Isi Kuliah Umum di Binus, Ketua MK Beberkan Soal Pengujian Undang-undang hingga Peran Mahkamah

Dalam kuliah umum, Suhartoyo memberikan pembekalan mengenai berbagai aspek MK, termasuk proses beracara, persidangan pengujian undang-undang, kewenangan MK dalam menyelesaikan sengketa, dan manfaat putusan MK.

Baca Selengkapnya

Pengamat: Proses Sidang Sengketa Pilpres di MK Membantu Redam Suhu Pemilu

20 jam lalu

Pengamat: Proses Sidang Sengketa Pilpres di MK Membantu Redam Suhu Pemilu

Ahli politik dan pemerintahan dari UGM, Abdul Gaffar Karim mengungkapkan sidang sengketa pilpres di MK membantu meredam suhu pemilu.

Baca Selengkapnya

Pakar Ulas Sengketa Pilpres: MK Seharusnya Tidak Berhukum secara Kaku

23 jam lalu

Pakar Ulas Sengketa Pilpres: MK Seharusnya Tidak Berhukum secara Kaku

Ahli Konstitusi UII Yogyakarta, Ni'matul Huda, menilai putusan MK mengenai sengketa pilpres dihasilkan dari pendekatan formal legalistik yang kaku.

Baca Selengkapnya

Ulas Putusan MK Soal Sengketa Pilpres, Pakar Khawatir Hukum Ketinggalan dari Perkembangan Masyarakat

1 hari lalu

Ulas Putusan MK Soal Sengketa Pilpres, Pakar Khawatir Hukum Ketinggalan dari Perkembangan Masyarakat

Ni'matul Huda, menilai pernyataan hakim MK Arsul Sani soal dalil politisasi bansos tak dapat dibuktikan tak bisa diterima.

Baca Selengkapnya

Alasan Mendagri Sebut Pilkada 2024 Tetap Digelar Sesuai Jadwal

1 hari lalu

Alasan Mendagri Sebut Pilkada 2024 Tetap Digelar Sesuai Jadwal

Pilkada 2024 digelar pada 27 November agar paralel dengan masa jabatan presiden terpilih.

Baca Selengkapnya

Dianggap Tak Serius Hadapi Sidang Sengketa Pileg oleh MK, Komisioner KPU Kompak Membantah

1 hari lalu

Dianggap Tak Serius Hadapi Sidang Sengketa Pileg oleh MK, Komisioner KPU Kompak Membantah

Komisioner KPU menegaskan telah mempersiapkan sidang di MK dengan sungguh-sungguh sejak awal.

Baca Selengkapnya

Caleg NasDem Ikuti Sidang secara Daring, Hakim MK: di Tempat yang Layak, Tak Boleh Mobile

1 hari lalu

Caleg NasDem Ikuti Sidang secara Daring, Hakim MK: di Tempat yang Layak, Tak Boleh Mobile

Caleg Partai NasDem, Alfian Bara, mengikuti sidang MK secara daring tidak bisa ke Jakarta karena Bandara ditutup akibat erupsi Gunung Ruang

Baca Selengkapnya

Sidang Sengketa Pileg, Hakim Arief Hidayat Bingung Tanda Tangan Surya Paloh Beda

2 hari lalu

Sidang Sengketa Pileg, Hakim Arief Hidayat Bingung Tanda Tangan Surya Paloh Beda

Hakim MK Arief Hidayat menyinggung tanda tangan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh yang berbeda di suratarie kuasa dan KTP.

Baca Selengkapnya

Kelakar Saldi Isra di Sidang Sengketa Pileg: Kalau Semangatnya Begini, Timnas Gak Kalah 2-1

2 hari lalu

Kelakar Saldi Isra di Sidang Sengketa Pileg: Kalau Semangatnya Begini, Timnas Gak Kalah 2-1

Hakim MK, Saldi Isra, melemparkan guyonan mengenai kekalahan Timnas Indonesia U-23 dalam sidang sengketa pileg hari ini.

Baca Selengkapnya

Caleg Ini Minta Maaf Hadir Daring di Sidang MK Gara-gara Erupsi Gunung Ruang

2 hari lalu

Caleg Ini Minta Maaf Hadir Daring di Sidang MK Gara-gara Erupsi Gunung Ruang

Pemohon sengketa pileg hadir secara daring dalam sidang MK karena bandara di wilayahnya tutup imbas erupsi Gunung Ruang.

Baca Selengkapnya