Tunggu Prabowo, Simpatisan Gerindra Berjoget Dulu  

Reporter

Editor

Bobby Chandra

Minggu, 23 Maret 2014 11:51 WIB

Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto berorasi saat kampanye perdana di Lapangan Wagimin, Kabupaten Tabanan Bali, (17/3). ANTARA FOTO/Wira Suryantala

TEMPO.CO, Jakarta - Simpatisan dan kader Partai Gerakan Indonesia Raya disuguhi hiburan musik dangdut sembari menunggu Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto. Simpatisan pun berjoget, baik di lapangan ataupun di tribun penonton.

"Kita tunggu Pak Prabowo yang masih dalam perjalanan sambil yel-yel dan bergoyang," kata Raffi Ahmad, pembawa acara, kepada puluhan ribu simpatisan Gerindra yang memenuhi Gelora Bung Karno, Jakarta, Ahad, 23 Maret 2014. (Baca: Ahok Hadiri Kampanye Prabowo di Senayan).

Prabowo dijadwalkan memberikan orasi politiknya pada pukul 10.00 WIB. Namun, hingga pukul 10.30 WIB, bekas Komandan Jenderal Kopassus itu tak kunjung datang. Dalam kampanye akbar ini tampak Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok. (Baca: Sering Bicara Sinis, Gerindra Klaim Prabowo Junjung Kebenaran).

Ahok datang memakai setelan kemeja putih dan celana cokelat tanpa mengenakan atribut partai. Dia datang pada pukul 10.15 WIB. Setibanya di dalam stadion, Ahok langsung dielu-elukan oleh para simpatisan. (Baca: Pidato Prabowo, Puncak Kampanye Gerindra di Senayan).

Namun, hingga berita ini diturunkan, Ahok belum melakukan orasi politik dalam kampanye akbar tersebut. Ahok langsung duduk di jajaran petinggi partai yang terletak di panggung utama.

Selain Ahok, terlihat Wakil Ketua Umum Gerindra Edi Prabowo dan Ketua Gerindra Jakarta Muhammad Taufik. Wakil Sekretaris Jenderal Aryo Djojohadikusumo juga terlihat duduk di barisan depan. (Baca pula: Pesan Prabowo: Jangan Mau Dipimpin Tukang Bohong).

AMRI MAHBUB


Berita terkait

5 Dosa Politik Taufik pada Prabowo Subianto dan Partai Gerindra

8 Juni 2022

5 Dosa Politik Taufik pada Prabowo Subianto dan Partai Gerindra

Politikus senior M Taufik dipecat dari Gerindra karena dinilai telah membuat dosa politik dan pembangkangan pada partai dan Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Gerindra Berkukuh Dorong Prabowo Nyapres Lagi di Pilpres 2024

8 Juni 2022

Gerindra Berkukuh Dorong Prabowo Nyapres Lagi di Pilpres 2024

Politisi Partai Gerindra menegaskan partainya tetap kukuh mendorong Ketua Umum Prabowo Subianto maju kembali sebagai calon presiden pada Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Riza Patria Akan Patuh Keputusan DPP Gerindra Soal Pemecatan Taufik

8 Juni 2022

Riza Patria Akan Patuh Keputusan DPP Gerindra Soal Pemecatan Taufik

Pemecatan resmi Muhammad Taufik bakal ditentukan DPP Partai Gerindra.

Baca Selengkapnya

Taufik Akan Pindah ke Partai Berideologi Nasionalis setelah Dipecat Gerindra

7 Juni 2022

Taufik Akan Pindah ke Partai Berideologi Nasionalis setelah Dipecat Gerindra

Politikus senior Gerindra Muhammad Taufik mengatakan jika harus bergeser, maka akan mencari partai yang nasionalis.

Baca Selengkapnya

Gerindra Jakarta: Pemecatan M Taufik Baru Rekomendasi, Belum Diputuskan

7 Juni 2022

Gerindra Jakarta: Pemecatan M Taufik Baru Rekomendasi, Belum Diputuskan

Ahmad Riza Patria mengungkapkan, pemecatan M Taufik dari partai barurekomendasi dari Majelis Kehormatan Partai Gerindra.

Baca Selengkapnya

Kontroversi Taufik, Akan Mundur dari Gerindra Demi Anies Baswedan Jadi Capres

2 Juni 2022

Kontroversi Taufik, Akan Mundur dari Gerindra Demi Anies Baswedan Jadi Capres

Politikus senior Partai Gerindra DKI Jakarta Muhammad Taufik akan mundur dari partainya demi bisa mendukung Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya

Hadiri Pelantikan Penggantinya, Taufik Gerindra: Enggak Ada yang Istimewa

2 Juni 2022

Hadiri Pelantikan Penggantinya, Taufik Gerindra: Enggak Ada yang Istimewa

Mohamad Taufik dari Partai Gerindra menyatakan penggantiannya dari kursi Wakil Ketua DPRD DKI sebagai hal biasa.

Baca Selengkapnya

Survei Capres Muhaimin Iskandar Rendah, PKB: Masih Ada Peluang

27 Desember 2021

Survei Capres Muhaimin Iskandar Rendah, PKB: Masih Ada Peluang

Dalam survei tersebut Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar hanya dipilih 0,1 persen responden.

Baca Selengkapnya

DPR Dorong KPU dan Bawaslu Antisipasi Potensi Masalah Pemilu 2024

22 Desember 2021

DPR Dorong KPU dan Bawaslu Antisipasi Potensi Masalah Pemilu 2024

Komisi II DPR meminta KPU dan Bawaslu Provinsi Jawa Barat mengantisipasi kesulitan pemilih menggunakan hak pilih, lantaran diprediksi akan banyak surat suara.

Baca Selengkapnya

Prabowo Subianto Siapkan Sikap Politik terhadap Jokowi-Maruf

9 Oktober 2019

Prabowo Subianto Siapkan Sikap Politik terhadap Jokowi-Maruf

Sikap Prabowo Subianto akan disampaikan saat Rakernas Partai Gerindra 17 Oktober 2019.

Baca Selengkapnya