Melihat Fenomena Gerhana Bulan Penumbra di Langit Aceh

Videografer

Antara

Editor

Dwi Oktaviane

Sabtu, 6 Mei 2023 05:00 WIB

Iklan
image-banner

BMKG Stasiun Geofisika Aceh Besar memantau gerhana bulan penumbra yang terjadi pada 5 hingga 6 Mei 2023 di kantor BMKG setempat. Fenomena astronomi ini terjadi saat posisi bulan, matahari, dan bumi berada di posisi sejajar, sehingga membuat bulan terlihat redup saat purnama.

Video: ANTARA (Aprizal Rachmad/Andi Bagasela/Nanien Yuniar)