Fosil Gigi Hiu Primitif Berusia 290 Juta Tahun Ditemukan di Cina

Senin, 30 Agustus 2021 13:00 WIB

Iklan
image-banner

Fosil dari sejenis hiu dengan gigi berbentuk petal, yang berasal dari 290 juta tahun silam, ditemukan di Cina untuk pertama kalinya. Temuan itu memperluas distribusi paleogeografi (penyelidikan geografis tentang zaman lampau) dari hewan purba itu, menurut para peneliti Cina.

Video: China Central Television (CCTV)
Video Editor: Ryan Maulana