Helikopter Serang Z-10 Cina Mampu Musnahkan Tiga Kompi Tank

Tentara Pembebasan Rakyat China (PLA) mengungkapkan detail dari helikopter serang Z-10 yang miliki kemampuannya yang luar biasa dan unik dalam peperangan modern melawan tank, infanteri, dan helikopter lainnya. Z-10 sendiri telah ditugaskan oleh PLA dalam jumlah besar dalam beberapa tahun terakhir. Foto : Wikipedia
Tentara Pembebasan Rakyat China (PLA) mengungkapkan detail dari helikopter serang Z-10 yang miliki kemampuannya yang luar biasa dan unik dalam peperangan modern melawan tank, infanteri, dan helikopter lainnya. Z-10 sendiri telah ditugaskan oleh PLA dalam jumlah besar dalam beberapa tahun terakhir. Foto : Wikipedia

11 Januari 2022 00:00 WIB

Helikopter Z-10 memiliki berat kosong sekitar 5.100 kilogram yang memiliki empat cantelan eksternal yang dapat membawa rudal udara-ke-darat dan udara-ke-udara serta roket, ditambah pistol revolver kaliber 23 milimeter. Helikopter Z-10 sendiri mampu terbang sejauh 1.120 kilometer. Foto : Chinese Ministry of Defense
Helikopter Z-10 memiliki berat kosong sekitar 5.100 kilogram yang memiliki empat cantelan eksternal yang dapat membawa rudal udara-ke-darat dan udara-ke-udara serta roket, ditambah pistol revolver kaliber 23 milimeter. Helikopter Z-10 sendiri mampu terbang sejauh 1.120 kilometer. Foto : Chinese Ministry of Defense

11 Januari 2022 00:00 WIB

Helikopter Z-10 juga dapat dipersenjatai dengan hingga 16 rudal anti-tank, empat peluncur roket ganda 7 barel atau dua peluncur roket ganda 32 barel. Z-10 juga dapat meluncurkan rudal udara-ke-udara TY-90 kelas 50 kilogram melawan helikopter musuh. Foto : Defencetalk
Helikopter Z-10 juga dapat dipersenjatai dengan hingga 16 rudal anti-tank, empat peluncur roket ganda 7 barel atau dua peluncur roket ganda 32 barel. Z-10 juga dapat meluncurkan rudal udara-ke-udara TY-90 kelas 50 kilogram melawan helikopter musuh. Foto : Defencetalk

11 Januari 2022 00:00 WIB

Saat menyerang kelompok tank musuh, Z-10 biasanya akan membawa delapan rudal udara-ke-darat dan dua peluncur roket ganda. Rudal tersebut memiliki akurasi 85 persen dan setiap serangan mendadak Z-10 setidaknya dapat menghancurkan enam tank musuh. Foto : Wikipedia
Saat menyerang kelompok tank musuh, Z-10 biasanya akan membawa delapan rudal udara-ke-darat dan dua peluncur roket ganda. Rudal tersebut memiliki akurasi 85 persen dan setiap serangan mendadak Z-10 setidaknya dapat menghancurkan enam tank musuh. Foto : Wikipedia

11 Januari 2022 00:00 WIB

Untuk pertahanan, helikopter Z-10 juga dilengkapi dengan pelindung yang terbuat dari bahan komposit yang memiliki kemampuan pelindung jauh melampaui kekuatan paduan titanium atau baja. Berkat desain aerodinamisnya yang baik, mesin buatan dalam negeri, Z-10 lebih mudah dikendalikan dan miliki kemampuan multi-tasking. Foto : Chinese Ministry of Defense
Untuk pertahanan, helikopter Z-10 juga dilengkapi dengan pelindung yang terbuat dari bahan komposit yang memiliki kemampuan pelindung jauh melampaui kekuatan paduan titanium atau baja. Berkat desain aerodinamisnya yang baik, mesin buatan dalam negeri, Z-10 lebih mudah dikendalikan dan miliki kemampuan multi-tasking. Foto : Chinese Ministry of Defense

11 Januari 2022 00:00 WIB