Melihat Fenomena Supermoon di Amerika Serikat Dan Meksiko

Orang-orang menyaksikan supermoon di Bukit Pasir Samalayuca, pinggiran Ciudad Juarez, Meksiko, 17 September 2024. Fenomena Supermoon atau Bulan Purnama Super dan fenomena Gerhana Bulan Sebagian akan terjadi pada tanggal 18 September 2024. Sayangnya untuk fenomena gerhana tidak bisa diamati dari wilayah Indonesia. REUTERS/Jose Luis Gonzalez
Orang-orang menyaksikan supermoon di Bukit Pasir Samalayuca, pinggiran Ciudad Juarez, Meksiko, 17 September 2024. Fenomena Supermoon atau Bulan Purnama Super dan fenomena Gerhana Bulan Sebagian akan terjadi pada tanggal 18 September 2024. Sayangnya untuk fenomena gerhana tidak bisa diamati dari wilayah Indonesia. REUTERS/Jose Luis Gonzalez

18 September 2024 00:00 WIB

Warga menyaksikan gerhana bulan di Scituate, Massachusetts, Amerika Serikat, 17 September 2024. Bulan Purnama September juga adalah Supermoon, sebab terjadinya berdekatan dengan fenomena Ekuinoks (Equinox), yang akan menyebabkan penampakan Bulan Purnama ini lebih besar dan bercahaya. REUTERS/Lauren Owens Lambert
Warga menyaksikan gerhana bulan di Scituate, Massachusetts, Amerika Serikat, 17 September 2024. Bulan Purnama September juga adalah Supermoon, sebab terjadinya berdekatan dengan fenomena Ekuinoks (Equinox), yang akan menyebabkan penampakan Bulan Purnama ini lebih besar dan bercahaya. REUTERS/Lauren Owens Lambert

18 September 2024 00:00 WIB

Pengunjung berpose untuk foto saat gerhana bulan di Observatorium Griffith di Los Angeles, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. REUTERS/Mario Anzuoni
Pengunjung berpose untuk foto saat gerhana bulan di Observatorium Griffith di Los Angeles, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. REUTERS/Mario Anzuoni

18 September 2024 00:00 WIB

Gerhana bulan terjadi di San Diego, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. Gerhana Bulan Sebagian tanggal 18 September 2024 ini tidak dapat diamati dari wilayah Indonesia. Melainkan hanya bisa disaksikan dari wilayah Amerika, Eropa, Afrika, sebagian wilayah Asia selatan, Lautan Pasifik, Lautan Atlantik, Arktik, Antartika. REUTERS/Mike Blake
Gerhana bulan terjadi di San Diego, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. Gerhana Bulan Sebagian tanggal 18 September 2024 ini tidak dapat diamati dari wilayah Indonesia. Melainkan hanya bisa disaksikan dari wilayah Amerika, Eropa, Afrika, sebagian wilayah Asia selatan, Lautan Pasifik, Lautan Atlantik, Arktik, Antartika. REUTERS/Mike Blake

18 September 2024 00:00 WIB

Supermoon di Los Angeles, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. REUTERS/Mario Anzuoni
Supermoon di Los Angeles, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. REUTERS/Mario Anzuoni

18 September 2024 00:00 WIB

Orang-orang menyaksikan terbitnya Supermoon di Observatorium Griffith di Los Angeles, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. REUTERS/Mario Anzuoni
Orang-orang menyaksikan terbitnya Supermoon di Observatorium Griffith di Los Angeles, California, Amerika Serikat, 17 September 2024. REUTERS/Mario Anzuoni

18 September 2024 00:00 WIB