Rhoma Irama: Saya Masih Capres PKB  

Reporter

Editor

Bobby Chandra

Senin, 14 April 2014 18:02 WIB

Rhoma Irama saat menghadiri acara Harlah Nahdlatul Ulama (NU) ke-88, di Tasikmalaya, Jawa Barat, (12/2). ANTARA/Adeng Bustomi

TEMPO.CO, Jakarta - Musikus dangdut Rhoma Irama mengklaim sampai saat ini Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) masih konsisten menetapkan dirinya sebagai calon presiden 2014-2019. Kepastian ini diperoleh Rhoma setelah bertemu dengan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar pada Ahad malam.

"Dalam pertemuan tersebut Muhaimin minta saya menggelar konsolidasi partai Islam," kata Rhoma menirukan Muhaimain, kepada wartawan di kediamannya di Jalan Pondok Jaya, Mampang, Jakarta Selatan, Senin, 14 April 2014. (Baca: Jokowi: Koalisi PDIP-PKB Mentok di Cawapres)

Soal posisi calon wakil presiden, Rhoma tak mau menjawab. Menurut dia, PKB menunggu hasil penghitungan resmi hasil pemilu legislatif oleh Komisi Pemilihan Umum. Meski begitu Rhoma berharap PKB tetap menjadikannya sebagai calon presiden.

Keyakinan Rhoma berbekal perolehan suara dalam hasil hitung cepat lembaga survei, yang menunjukkan PKB memperoleh sedikitnya 9 persen suara. Sampai saat ini dia masih memegang komitmen Muhaimin sebelum masa kampanye. "Tentang pencapresan masih seperti dulu, belum ada perubahan," kata dia. (Baca pula: Rhoma: Lonjakan Suara PKB Bukan Efek Saya)

Sebelumnya, Ketua Fraksi PKB Marwan Jafar mengatakan usulan mendorong Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar diusulkan menjadi calon wakil presiden. Apabila Muhaimin menjadi cawapres akan memberi kebanggaan untuk PKB. Walhasil rencana awal PKB mengusung Rhoma Irama sebagai calon presiden bakal terganggu.

INDRA WIJAYA

Berita terkait

Deretan Lagu Lebaran dari Ismail Marzuki sampai Bimbo dan Rhoma Irama

26 hari lalu

Deretan Lagu Lebaran dari Ismail Marzuki sampai Bimbo dan Rhoma Irama

Lagu-lagu lebaran identik dengan hari kemenangan, berikut deretan lagu Lebaran karya Ismail Marzuki sampai Bimbo dan Rhoma Irama.

Baca Selengkapnya

PKB Sebut Fungsi Pengawasan DPR Gagal jika Tak Gulirkan Hak Angket

32 hari lalu

PKB Sebut Fungsi Pengawasan DPR Gagal jika Tak Gulirkan Hak Angket

Ketua DPP PKB mengatakan hak angket penting sebagai ikhtiar untuk memperbaiki kualitas demokrasi Indonesia.

Baca Selengkapnya

Dua Menteri PKB Menghadap Jokowi: Kami Koalisi Pak Presiden

51 hari lalu

Dua Menteri PKB Menghadap Jokowi: Kami Koalisi Pak Presiden

Dua menteri dari Partai Kebangkitan Bangsa menyatakan tidak ada masalah dengan Jokowi, terlepas pihaknya mengusung tema perubahan dalam pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Isi Naskah Akademik Hak Angket PKB Mau Bongkar Politisasi Bansos hingga Netralitas Polri

56 hari lalu

Isi Naskah Akademik Hak Angket PKB Mau Bongkar Politisasi Bansos hingga Netralitas Polri

Isi dari naskah akademik hak angket PKB menunjukkan berbagai kecurangan yang terjadi sebelum, saat, dan setelah pencoblosan.

Baca Selengkapnya

Sama-sama Kampanye Akbar di Jawa Timur, Anies Datangkan Rhoma Irama, Prabowo Dimeriahkan Denny Caknan

9 Februari 2024

Sama-sama Kampanye Akbar di Jawa Timur, Anies Datangkan Rhoma Irama, Prabowo Dimeriahkan Denny Caknan

Anies Baswedan dan Prabowo Subianto sama-sama menggarap Jawa Timur dalam kampanye akbar Jumat hari ini, 9 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan Rhoma Irama Dukung Anies Baswedan-Cak Imin, Begini Bunyi Deklarasinya

31 Januari 2024

Alasan Rhoma Irama Dukung Anies Baswedan-Cak Imin, Begini Bunyi Deklarasinya

Raja Dangdut Rhoma Irama mendeklarasikan dukung Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar atau Cak Imin dalam Pemilu 2024. Begini bunyi deklarasi selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Rhoma Irama Dukung Anies-Cak Imin dalam Pilpres 2024, Efeknya Bakal Berapa Gerbong?

30 Januari 2024

Rhoma Irama Dukung Anies-Cak Imin dalam Pilpres 2024, Efeknya Bakal Berapa Gerbong?

Raja Dangdut Rhoma Irama akhirnya memutuskan untuk memberikan dukungan kepada pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Profil Rhoma Irama si Raja Dangdut yang Memilih Dukung Anies-Muhaimin di Pilpres 2024

30 Januari 2024

Profil Rhoma Irama si Raja Dangdut yang Memilih Dukung Anies-Muhaimin di Pilpres 2024

Profil Rhoma Irama mendeklarasikan dukungannya ke pasangan Anies-Cak Imin.

Baca Selengkapnya

Rhoma Irama Dukung Anies-Muhaimin, Penggemar Nyatakan Loyal

30 Januari 2024

Rhoma Irama Dukung Anies-Muhaimin, Penggemar Nyatakan Loyal

Penggemar fanatik Rhoma Irama, Forsa, bakal mengikuti pilihan politik Raja Dangdut tersebut.

Baca Selengkapnya

Anies Janji Investasi Besar-besaran di Bidang Kebudayaan, Contohkan Keseriusan Korsel pada Tahun 1980-an

30 Januari 2024

Anies Janji Investasi Besar-besaran di Bidang Kebudayaan, Contohkan Keseriusan Korsel pada Tahun 1980-an

Capres Anies Baswedan berjanji akan memperhatikan dan berinvestasi besar-besaran di bidang kebudayaan bila menang dalam Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya