Sekolah di Shanghai Gunakan Robot Koki Cegah Penularan Covid-19

Kamis, 3 Desember 2020 11:00 WIB

Iklan
image-banner

Sebuah sekolah di Shanghai menggunakan robot koki untuk menyiapkan dan menyajikan hidangan di kantinnya sebagai upaya mengendalikan penyebaran Covid-19. Sekolah Menengah Atas Minhang Experimental School, yang siswanya berusia 11-13 tahun, mulai menggunakan robot pada bulan Oktober tidak lama setelah sekolah pertama kali dibuka, Reuters melaporkan, 1 Desember 2020.

Video: China Central Television (CCTV+)
Video Editor: Ryan Maulana