Dua Pesawat TNI AU Bantu Tabur Garam ke Perairan Selat Sunda

Videografer

Antara

Editor

Dwi Oktaviane

Sabtu, 4 Januari 2020 07:00 WIB

Iklan
image-banner

Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara (TNI AU) membantu operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) yang dilakukan BPPT untuk mencegah banjir di Jabodetabek, dengan mengerahkan dua unit pesawat terbang, yakni CN 295 dan CASA 212. Pihak TNI AU telah menerbangkan pesawat penabur garam ke perairan Selat Sunda pada Jumat, 3 Januari 2020.

                                                                                                   

Video: ANTARA (Sugiharto Purnama/Sandi Arizona/Edwar Mukti Laksana)