Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadwal Pileg Pilpres dan Pilkada 2024

image-gnews
Komisioner KPU August Mellaz bersama Idham Holik, Betty Epsilon Idroos, Parsadaan Harahap dan Yulianto Sudrajat memberikan konferensi pers terkait Pendaftaran Partai Politik Peserta Pemilu 2024 di Gedung KPU RI, Jakarta, Senin, 1 Agustus 2022. Dari keenam parpol tersebut, di antaranya PDI Perjuangan, Perindo, PKP, PBB, PKS dan Nasdem.  TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Komisioner KPU August Mellaz bersama Idham Holik, Betty Epsilon Idroos, Parsadaan Harahap dan Yulianto Sudrajat memberikan konferensi pers terkait Pendaftaran Partai Politik Peserta Pemilu 2024 di Gedung KPU RI, Jakarta, Senin, 1 Agustus 2022. Dari keenam parpol tersebut, di antaranya PDI Perjuangan, Perindo, PKP, PBB, PKS dan Nasdem. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTahun depan, Indonesia akan melangsungkan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Komisi Pemilihan Umum atau KPU telah melakukan sejumlah tahapan Pemilu 2024 sejak 14 Juni 2022 lalu. Jadwal Pemilu Legislatif (Pileg) dan Pemilu Presiden (Pilpres) beserta Pemilihan (Pilkada) juga telah ditetapkan.

Aturan mengenai tahapan, peraturan, hingga jadwal Pemilu 2024 diatur dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 3 Tahun 2022. Berdasarkan aturan tersebut, nantinya masyarakat secara serentak akan melangsungkan Pilpres dan Pileg. Sedangkan untuk Pilkada 2024 akan dilangsungkan di waktu yang berbeda.

Dengan adanya pesta demokrasi lima tahunan tersebut, maka penting bagi masyarakat untuk mengetahui jadwal Pemilu 2024. Sehingga nantinya Anda tidak terlewat untuk memilih dan menggunakan hak suara. Lantas, kapan jadwal Pileg, Pilpres dan Pilkada 2024? Untuk mengetahuinya simak jadwal lengkap Pemilu 2024 berikut ini.

Jadwal Pileg dan Pilpres 2024

Berdasarkan Keputusan dalam Peraturan KPU (PKPU) Nomor 3 Tahun 2022 tentang Tahapan dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024, Pileg dan Pilpres 2024 secara serentak diadakan pada Rabu, 14 Februari 2024. Sejumlah tahapan Pemilu 2024 juga telah dilakukan oleh KPU. Untuk mengetahuinya, simak jadwal dan tahapan Pileg Pilpres 2024 secara lengkap di bawah ini.

Putaran 1

  • 14 Juni 2022 - 14 Juni 2024 : Perencanaan Program dan Anggaran
  • 14 Juni 2022 - 14 Desember 2023 : Penyusunan Peraturan KPU
  • 14 Oktober 2022 - 21 Juni 2023 : Pemutakhiran data Pemilih dan penyusunan daftar Pemilih
  • 29 Juli 2022 - 13 Desember 2022 : Pendaftaran dan Verifikasi Peserta Pemilu
  • 14 Desember 2022 - 14 Februari 2022 : Penetapan Peserta Pemilu
  • 14 Oktober 2022 - 9 Februari 2023 : Penetapan jumlah kursi dan penetapan daerah pemilihan
  • 6 Desember 2022 - 25 November 2023 : Pencalonan DPD
  •  24 April 2023 - 25 November 2023 : Pencalonan anggota DPR, DPRD provinsi, dan DPRD kabupaten/kota
  • 19 Oktober 2023 - 25 November 2023 : Pencalonan Presiden dan Wakil Presiden
  • 28 November 2023 - 10 Februari 2024 : masa Kampanye Pemilu
  • 11 Februari 2024 - 13 Februari 2024 : Masa Tenang
  • 14 Februari 2024 - 15 Februari 2024 : Pemungutan dan Penghitungan Suara
  • 15 Februari 2024 - 20 Maret 2024 : Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara
  • Pengucapan Sumpah/Janji DPRD kabupaten/kota (disesuaikan dengan akhir masa jabatan masing-masing anggota DPRD kabupaten/kota)
  • Pengucapan Sumpah/Janji DPRD provinsi ((disesuaikan dengan akhir masa jabatan masing-masing anggota DPRD kabupaten/kota)
  • 1 Oktober 2024       : Pengucapan Sumpah/Janji DPR dan DPD
  • 20 Oktober 2024 : Pengucapan Sumpah/Janji Presiden dan Wakil Presiden

Putaran 2 (apabila ada)

  • 22 Maret 2024 - 25 April 2024 : Pemutakhiran data pemilih dan penyusunan daftar pemilih
  • 2 - 22 Juni 2024 : Masa kampanye pemilu
  • 23 - 25 Juni 2024 : Masa tenang
  • 26 Juni 2024 : Pemungutan suara
  • 26 - 27 Juni 2024 : Penghitungan suara
  • 27 Juni 2024 - 20 Juli 2024 : Rekapitulasi hasil penghitungan suara

Jadwal Pilkada 2024

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berbeda dari Pileg dan Pilpres 2024 yang dilakukan secara bersamaan, jadwal Pilkada 2024 akan diadakan serentak pada Rabu 27 November 2024. Itu artinya, Pilkada 2024 akan dilakukan setelah pelantikan Presiden terpilih

Dengan demikian, berdasarkan jadwal yang tertera, diketahui bahwa masa kampanye Pemilu 2024 akan berlangsung selama 75 hari, yaitu mulai dari 28 November 2023 hingga 10 Februari 2024. Untuk jadwal pemungutan suara Pilpres dan Pileg akan dilakukan pada 14 Februari 2024 yang biasanya juga menjadi hari libur secara nasional. Sedangkan untuk jadwal Pilkada 2024 dilaksanakan pada Rabu 27 November 2024.

Pilihan editor: 4 Alasan Gerindra Jadikan Prabowo Subianto Lagi-lagi sebagai Capres

RIZKI DEWI AYU

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Novel Baswedan Minta Komitmen Pemberantasan Korupsi dari Para Peserta Pemilu

19 jam lalu

Mantan penyidik KPK, Novel Baswedan bersama Mantan Ketua Wadah Pegawai KPK, Yudi Purnomo menjawab pertanyaan  wartawan usai menjalani asesmen atau uji kompetensi di Gedung Transnasional Crime Center (TNCC), Divisi Humas Polri, Jakarta, Selasa, 7 Desember 2021. Sebanyak 44 mantan pegawai KPK menjalani asesmen atau uji kompetensi dalam rangka perekrutan sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) Kepolisian Republik Indonesia (Polri). TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Novel Baswedan Minta Komitmen Pemberantasan Korupsi dari Para Peserta Pemilu

Novel Baswedan meminta para peserta pemilu untuk meletakkan pemberantasan korupsi sebagai isu strategis.


Ketua KPU, Ketua KPK, hingga Influencer Thariq Halilintar akan Hadir di Hari Kedua Rakernas PDIP

20 jam lalu

Presiden Joko Widodo (ketiga kiri), Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri (ketiga kanan), Bakal Calon Presiden Ganjar Pranowo (kedua kanan), Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono (kedua kiri), Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Oedang (kiri) dan Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibdjo (kanan) berfoto bersama dalam Rakernas ke-4 PDI Perjuangan di JIExpo, Kemayoran, Jakarta, Jumat, 29 September 2023. Rapat Kerja Nasional (Rakernas) ke-4 tersebut mengangkat tema
Ketua KPU, Ketua KPK, hingga Influencer Thariq Halilintar akan Hadir di Hari Kedua Rakernas PDIP

Para petinggi PDIP, Ketua KPU, Ketua KPK, hingga para pemengaruh atau influencer dipastikan akan menghadiri hari kedua Rakernas PDIP.


Relawan Badan Koordinasi Saksi Anies - Muhaimin Siap Amankan TPS di Depok

2 hari lalu

Bakal Capres - Cawapres, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar saat tiba di Kantor DPP PKS, Jakarta, Selasa, 12 September 2023. Pertemuan antara Partai Koalisi Perubahan pendukung Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar itu membahas berbagai hal strategis terkait jelang Pilpres 2024 seperti membahas tim pemenangan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Relawan Badan Koordinasi Saksi Anies - Muhaimin Siap Amankan TPS di Depok

Pengukuhan DPD Bakorsi Anies - Muhaimin Kota Depok di Graha Insan Cita, Kelurahan Baktijaya, Kecamatan Sukmajaya, Depok, Kamis, 28 September 2023.


Prabowo Bertemu Tertutup dengan Ulama NU Jatim, Singgung Bacawapres Mengerucut ke 2 Orang

2 hari lalu

Total harta kekayaan calon presiden yang diusung Partai Gerindra, Prabowo Subianto mencapai Rp2,03 triliun sesuai data LHKPN periode 2022. Harta itu terdiri dari sejumlah tanah dan bangunan senilai Rp275,3 miliar, alat transportasi dan mesin senilai Rp1,2 miliar, harga bergerak lainnya senilai Rp16,3 miliar, surat berharga senilai Rp1,7 triliun, kas dan setara kas senilai Rp2,5 miliar, serta harta lainnya sebanyak Rp45,1 miliar. Menurut LHKPN 2022, Prabowo memiliki utang mencapai Rp8 miliar. TEMPO/M Taufan Rengganis
Prabowo Bertemu Tertutup dengan Ulama NU Jatim, Singgung Bacawapres Mengerucut ke 2 Orang

Prabowo Subianto mengadakan pertemuan tertutup dengan sejumlah ulama dan masyayikh Nahdlatul Ulama di Surabaya.


Pengalaman Pemenangan Jokowi di DKI Digunakan untuk Jaga Asa Relawan Ganjar di Depok

2 hari lalu

Pasangan Calon Gubernur DKI Jakarta, Jokowi (kanan) dan wakilnya, Basuki Tjahja Purnama (Ahok) saat menjawab pertanyaan wartawan menganai strategi menghadapi Pilgub putaran kedua di Solo, Jateng, Rabu (1/8). ANTARA/Akbar Nugroho Gumay
Pengalaman Pemenangan Jokowi di DKI Digunakan untuk Jaga Asa Relawan Ganjar di Depok

Relawan capres Ganjar Pranowo di Depok diminta tak kecil hati meski hanya mendapat dukungan poros kecil saat pilpres nanti


Anggaran KPU untuk Pemilihan Umum sejak Pemilu 2004, Berapa Kali Lipat Kenaikan untuk Pemilu 2024?

3 hari lalu

Seorang pria membawa kotak suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Manado, Sulawesi Utara, Jumat, 20 November 2020. KPU Sulut mendistribusikan logistik pilkada Sulut dengan memprioritaskan keperluan logisitik untuk tiga kabupaten/kota di wilayah kepulauan pada tahap pertama serta 12 Kabupaten/Kota di wilayah darat pada tahap kedua, dan ditergetkan rampung pada 21 November 2020. ANTARA FOTO/Adwit B Pramono
Anggaran KPU untuk Pemilihan Umum sejak Pemilu 2004, Berapa Kali Lipat Kenaikan untuk Pemilu 2024?

Jumlah anggaran KPU dari masa ke masa sejak Pemilu 2004 sampai Pemilu 2024. Berapa kali lipat kenaikannya?


Pemerintah Diminta Tunda Proyek Rempang Eco-City hingga Pemilu 2024 Selesai

3 hari lalu

Kepala BP Batam saat melakukan sosialisasi kepada warga Pasir Panjang, Pulau Rempang, Batam, Kamis (21/9/2023). TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Pemerintah Diminta Tunda Proyek Rempang Eco-City hingga Pemilu 2024 Selesai

Ketua Umum Nasional Corruption Watch, Hanifa Sutrisna mendorong pemerintah menunda realisasi proyek Rempang Eco-City.


Terkini Bisnis: Warga Pulau Rempang Batal Pindah ke Pulau Galang, Perintah Jokowi untuk Impor Beras dari China

3 hari lalu

Ratusan buruh Kota Batam yang tergabung dalam Koalisi Rakyat Batam melakukan aksi demontrasi di depan kantor Pemerintah Kota (Pemkot) Batam, Senin (25/09). Selain menuntut kenaikan upah, massa juga menyampaikan dukungan kepada masyarakat Rempang, Kota Batam. TEMPO/YOGI EKA SAHPUTRA
Terkini Bisnis: Warga Pulau Rempang Batal Pindah ke Pulau Galang, Perintah Jokowi untuk Impor Beras dari China

Berita terkini ekonomi bisnis hingga Rabu siang, 27 September 2023 yakni wacana relokasi masyarakat Pulau Rempang ke Pulau Galang batal.


Capres Fiktif pada Pilpres 2019 Nurhadi Pernah Diciduk TNI AL Gara-gara Unggahannya

3 hari lalu

Calon presiden fiktif Nurhadi menunjukkan angka 10 yang menurutnya satu itu Allah, nol itu ikhlas. Nama Nurhadi menjadi populer di media sosial setelah sejumlah anak muda mengangkat sosoknya menjadi 'capres fiktif' dengan kampanye guyonan yang viral. Foto: Budi Purwanto
Capres Fiktif pada Pilpres 2019 Nurhadi Pernah Diciduk TNI AL Gara-gara Unggahannya

Capres fiktif Nurhadi pada Pilpres 2019 melalui Koalisi Tronjal Tronjol pernah diciduk TNI AL karena unggahannya singgung KRI Nanggala yang tenggelam.


Ragam Slogan Meme Capres-Cawapres Fiktif Dildo Saat Pemilu 2019: Orang Miskin Dilarang Miskin

3 hari lalu

Meme Nurhadi, calon presiden fiktif bersama tiga penyanyi Korea. Pasangan capres dan cawapres fiktif, Nurhadi - Aldo yang disingkat sebagai Dildo sepertinya sangat menarik hati para pengguna media sosial. Twitter/@Nurhadi_aldo
Ragam Slogan Meme Capres-Cawapres Fiktif Dildo Saat Pemilu 2019: Orang Miskin Dilarang Miskin

Pemilu 2019 boleh dibilang menjadi kontestasi Pilpres paling panas di Indonesia. Muncul capres-cawapres fiktif Nurhadi - Aldo dengan jargon satir-nya.