Kafe Ini Bagikan 300 Makanan Gratis bagi Orang Terdampak Corona

Pengemudi ojek online menerima paket makanan di kawasan Lebakbulus, Jakarta, Ahad, 5 April 2020. Roda Tiga Cafe bersama partai Demokrat berbagi 300 paket makanan gratis setiap harinya untuk membantu pengemudi ojek dan taksi. Tempo/Nurdiansah
Pengemudi ojek online menerima paket makanan di kawasan Lebakbulus, Jakarta, Ahad, 5 April 2020. Roda Tiga Cafe bersama partai Demokrat berbagi 300 paket makanan gratis setiap harinya untuk membantu pengemudi ojek dan taksi. Tempo/Nurdiansah

6 April 2020 00:00 WIB

Pengemudi ojek online antre untuk paket makanan gratis di kawasan Lebakbulus, Jakarta, 5 April 2020. Paket ini juga disediakan bagi siapapun yang membutuhkan dan terdampak penghasilannya karena COVID-19. Tempo/Nurdiansah
Pengemudi ojek online antre untuk paket makanan gratis di kawasan Lebakbulus, Jakarta, 5 April 2020. Paket ini juga disediakan bagi siapapun yang membutuhkan dan terdampak penghasilannya karena COVID-19. Tempo/Nurdiansah

6 April 2020 00:00 WIB

Pengemudi ojek online menerima paket makanan di kawasan Lebak bulus, Jakarta, Ahad, 5 April 2020. Dalam penerimaan paket tersebut, terlebih dahulu pengemudi diwajibkan menjaga jarak saat antre, diseprotkan desinfektan, memakai hand sanitiser serta pemeriksaan suhu tubuh. Tempo/Nurdiansah
Pengemudi ojek online menerima paket makanan di kawasan Lebak bulus, Jakarta, Ahad, 5 April 2020. Dalam penerimaan paket tersebut, terlebih dahulu pengemudi diwajibkan menjaga jarak saat antre, diseprotkan desinfektan, memakai hand sanitiser serta pemeriksaan suhu tubuh. Tempo/Nurdiansah

6 April 2020 00:00 WIB

Pengemudi ojek online diperiksa suhu tubuhnya sebelum menerima paket makanan di kawasan Lebak bulus, Jakarta, Ahad, 5 April 2020.  Tempo/Nurdiansah
Pengemudi ojek online diperiksa suhu tubuhnya sebelum menerima paket makanan di kawasan Lebak bulus, Jakarta, Ahad, 5 April 2020. Tempo/Nurdiansah

6 April 2020 00:00 WIB