Diplomat Australia Jenguk Bali Nine di Nusakambangan

Majell Hind, Konsulat Jenderal Australia di Bali, tiba di pelabuhan menuju pulau Nusakambangan, Cilacap, 7 Maret 2015. Rencana eksekusi
Majell Hind, Konsulat Jenderal Australia di Bali, tiba di pelabuhan menuju pulau Nusakambangan, Cilacap, 7 Maret 2015. Rencana eksekusi "Duo Bali Nine", Myuran Sukumaran, dan Andrew Chan, membuat hubungan kedua negara menjadi tegang. REUTERS/Darren Whiteside

7 Maret 2015 00:00 WIB

Pengacara Australia, tiba di pelabuhan menuju pulau Nusakambangan, Cilacap, 7 Maret 2015. Meski
Pengacara Australia, tiba di pelabuhan menuju pulau Nusakambangan, Cilacap, 7 Maret 2015. Meski "Duo Bali Nine", Myuran Sukumaran dan Andrew Chan, telah dipindahkan ke Nusakambangan, belum ada kabar pasti pelaksanaan eksekuti mati. REUTERS/Darren Whiteside

7 Maret 2015 00:00 WIB

Kapal yang membawa rombongan Konjen Australia merapat di pulau Nusakambangan dari pelabuhan Wijaya Pura, Cilacap, 7 Maret 2015. Indonesia telah menolak tawaran pertukaran narapidana yang diajukan oleh Australia beberapa hari lalu. AP/Achmad Ibrahim
Kapal yang membawa rombongan Konjen Australia merapat di pulau Nusakambangan dari pelabuhan Wijaya Pura, Cilacap, 7 Maret 2015. Indonesia telah menolak tawaran pertukaran narapidana yang diajukan oleh Australia beberapa hari lalu. AP/Achmad Ibrahim

7 Maret 2015 00:00 WIB

Pengacara Julian McMahon usai menemui duo Bali Nine di Lapas Pulau Nusakambangan, Cilacap, 6 Maret 2015.  Duo Bali Nine, Andrew Chan dan Myuran Sukumaran divonis hukuman mati dalam kasus penyelundupan narkoba. REUTERS/Darren Whiteside
Pengacara Julian McMahon usai menemui duo Bali Nine di Lapas Pulau Nusakambangan, Cilacap, 6 Maret 2015. Duo Bali Nine, Andrew Chan dan Myuran Sukumaran divonis hukuman mati dalam kasus penyelundupan narkoba. REUTERS/Darren Whiteside

7 Maret 2015 00:00 WIB

Konjen Australia, Majel Hind (kiri), menunggu diberikan izin untuk memasuki Lapas Nusakambangan di Pelabuhan Wijaya Pura, Cilacap, 6 Maret 2015. Tim pengacara dan diplomat Duo Bali Nine sudah berkali-kali mengunjungi kliennya di Nusakambangan. AP/Achmad Ibrahim
Konjen Australia, Majel Hind (kiri), menunggu diberikan izin untuk memasuki Lapas Nusakambangan di Pelabuhan Wijaya Pura, Cilacap, 6 Maret 2015. Tim pengacara dan diplomat Duo Bali Nine sudah berkali-kali mengunjungi kliennya di Nusakambangan. AP/Achmad Ibrahim

7 Maret 2015 00:00 WIB

Wartawan berdiri di seberang Pulau Nusakambangan, tempat pelaksanaan eksekusi mati di Cilacap, 7 Maret 2015. Duo Bali Nine dan sejumlah terpidana mati telah berada di pulau ini. REUTERS/Darren Whiteside
Wartawan berdiri di seberang Pulau Nusakambangan, tempat pelaksanaan eksekusi mati di Cilacap, 7 Maret 2015. Duo Bali Nine dan sejumlah terpidana mati telah berada di pulau ini. REUTERS/Darren Whiteside

7 Maret 2015 00:00 WIB